Kamu dapat memanfaatkan berbagai software atau aplikasi “resize foto” yang tersedia di Handphone kalian. Jika ingin lebih mudah kalian dapat mengakses berbagai situs resize foto online dengan cara search di Google lewat kata kunci “Resize foto online atau compress foto online”